Kamis, 08 Juni 2017

20 Tutorial Hijab Pashmina Pesta Pernikahan Glamour dan Praktis

Jilbab,merupakan sebuah hal yang begitu dibutuhkan untuk dipakai oleh wanita muslimah. Sering dengan kemajuan zaman saat ini banyak sekali model hijab terbaru. Bagi wanita berjilbab yang ingin menggunkan kain penutup kepala dalam sebagai fashion dalam sebuah pesta. Maka persiapan harus Anda lakukan mungkin dengan melihat tutorial hijab pashmina pesta.


20 Tutorial Hijab Pashmina Pesta Pernikahan Glamour

Meskipun Anda mengunakan hijab terbaru bukan berarti Anda tidak bisa tampil elegan dan menarik. Bila bisa mengkombinasikan gaun dan hijab pashmina bisa menghasilkan penampilan yang lebih kekinian.

Anda bisa mencoba menggunakan fashion hijab 2017 pashmina dalam sebuah pesta pernikahan. Banyak sekali cara atau tips yang bisa Anda dapatkan dalam menggunakan hijab ini. Nanti akan coba kita bagikan salah satu tutorial yang populer digunakan saat pesta.
20 Tutorial Hijab Pashmina Pesta Pernikahan Glamour
20 Tutorial Hijab Pashmina Pesta Pernikahan Glamour
20 Tutorial Hijab Pashmina Pesta Pernikahan Glamour
Model dalam memakai hijab pashmina ini caranya sangatlah mudah. Berbagai model tampil mudah untuk dilakukan namun tidak kehilangan fungsinya sebagai daya tarik penampilan Anda. Jilbab ini memang menjadi pilihan yang terbaik dalam acara sebesar pesta pernikahan. Jenis hijab pashmina bisa dibikin banyak sekali kreasi mulai dari yang simple sampai dengan yang mewah.

Tetapi biasanya kalau untuk pernikahan orang lebih memilih menggunakan pashmina yang bisa menampilkan kesan mewah. Ini adalah salah satu kreasi yang bisa Anda coba di rumah dengan pashmina.

20 Tutorial Hijab Pashmina Pesta Pernikahan Glamour
  1. Gunakan inner ninja. Kemudian pashmina yang telah Anda pilih gunakan di kepala dengan sisi sebelah kanan yang pendek dan taruh jarum pada setiap sisi tadi. 
  2. Letakan sisi panjang ke bagian sisi yang pendek (sebelah kanan).
  3. Tariklah yang panjang ke atas. 
  4. Kemudian bagian bentuklah topi dengan mengambil bagian tengah dan ujungnya.
  5. Kasih jarum dan rapikan hingga menghasilkan penampilan yang modern.
Itulah tutorial hijab pashmina pesta pernikahan yang bisa menjadi pilihan Anda. Kenapa harus jilbab pashmina? Sebab secara umum pashmina merupakan jilbab yang sederhana dan mudah digunakan. Desainnya yang elegan sangat cocok digunakan untuk Anda yang ingin berkunjung dalam pesta pernikahan. Semoga ini apa yang telah disampaikan tadi bermanfaat bagi Anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.